Selasa, 24 September 2024 Kecamatan Bukitraya Wakili Pekanbaru di EKK Tingkat Provinsi Riau 2024 | Ditetapkan KPU, Paslon Bermarwah No Urut 1, Nawaitu No Urut 2 dan Suwai No Urut 3 | Ditetapkan KPU, Berikut Masing-masing Nomor Urut Paslon Peserta Pilkada Kampar | Nomor Urut Ditetapkan, Muflihun-Ade No 1, Insiati Ayus-Taufik No 2, IDAMAN No 3, PATEN No 4 dan AMAN 5 | Tertangkap Tangan Curi Trafo PLN, Dua Warga Pekanbaru Diamankan Polisi di Desa Baru | Memenuhi Syarat, KPU Kampar Tetapkan 4 Pasangan Calon Bupati- Wakil Bupati
 
 
☰ Ekbis
Jelang Ramadhan, Harga Daging Sapi di Pekanbaru Rp140 Ribu per Kg, Ayam Berkisar Rp26-28 per Kg
Minggu, 19 Maret 2023 - 19:12:21 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Harga daging sapi di Kota Pekanbaru, Riau mencapai 140 ribu rupiah per kilogram. Meski begitu, antusiasme warga untuk membeli bahan pangan tersebut masih terbilang cukup tinggi.

Pantauan Media Center Riau, Minggu (19/3/2023) pagi, di Pasar Dupa Kencana, Jalan Gelatik, Pekanbaru, harga daging sapi 140 ribu rupiah per kilogram.

Kemudian, harga ayam ras atau ayam potong ukuran besar 26 ribu rupiah per kilogram dan ayam ras ukuran kecil 28 ribu per kilogram.

Warga Pekanbaru bernama Nita Siregar (42 tahun) mengaku, harga daging sapi naik jika dibandingkan awal bulan lalu, yakni naik 3 ribu rupiah, harganya berkisar 37 ribu rupiah hingga 38 ribu rupiah per kilogram.

"Iya tadi barusan beli daging sapi cuma setengah kilogram. Harga satu kilogram 140 ribu rupiah. Minggu lalu, harganya masih 37-38 ribu rupiah," kata Nita.

Nita mengaku alasan dia membeli daging sapi lantaran untuk memasak rendang ketika bulan puasa nanti. "Rencananya mau dimasak rendang. Tadi anak-anak saya minta dimasakin rendang untuk berbuka dan sahur di bulan puasa," Nita menuturkan.

Pedagang sapi bernama Syamsul menuturkan, pembeli daging sapi yang dia jual lumayan ramai dibanding beberapa hari sebelumnya. Harganya  masih terbilang relatif stabil. Hal itu lantaran stok daging sapi untuk warga Kota Pekanbaru masih mencukupi.

"Alhamdulillah pembeli lumayan ramai. Harga daging masih stabil dan stok masih mencukupi," jelasnya singkat.

Sementara untuk harga kebutuhan pangan lainnya seperti beras belida Rp135 ribu per kg, beras anak daro Rp157 ribu per kg. Lalu, harga bawang merah Rp48 ribu per kg, bawang putih Rp30 ribu per kg, cabai merah Bukit Tinggi Rp52 ribu per kg, cabai rawit Bukit Tinggi Rp43 ribu per kg.

Kemudian, harga ikan tongkol sisik Rp50 ribu per kilogram, ikan kembung Rp46 ribu per kg, udang laut Rp77 ribu per kg, telur ayam ras Rp1.900 per butir, minyak goreng curah Rp15 ribu per kg, fortune Rp18 ribu per 1 liter, harga gula pasir kiloan Rp14 ribu per kg.  (mcr)



 
Berita Lainnya :
  • Kecamatan Bukitraya Wakili Pekanbaru di EKK Tingkat Provinsi Riau 2024
  • Ditetapkan KPU, Paslon Bermarwah No Urut 1, Nawaitu No Urut 2 dan Suwai No Urut 3
  • Ditetapkan KPU, Berikut Masing-masing Nomor Urut Paslon Peserta Pilkada Kampar
  • Nomor Urut Ditetapkan, Muflihun-Ade No 1, Insiati Ayus-Taufik No 2, IDAMAN No 3, PATEN No 4 dan AMAN 5
  • Tertangkap Tangan Curi Trafo PLN, Dua Warga Pekanbaru Diamankan Polisi di Desa Baru
  •  
    Komentar Anda :

     
    + Indeks Berita +
    01 Kecamatan Bukitraya Wakili Pekanbaru di EKK Tingkat Provinsi Riau 2024
    02 Ditetapkan KPU, Paslon Bermarwah No Urut 1, Nawaitu No Urut 2 dan Suwai No Urut 3
    03 Ditetapkan KPU, Berikut Masing-masing Nomor Urut Paslon Peserta Pilkada Kampar
    04 Nomor Urut Ditetapkan, Muflihun-Ade No 1, Insiati Ayus-Taufik No 2, IDAMAN No 3, PATEN No 4 dan AMAN 5
    05 Tertangkap Tangan Curi Trafo PLN, Dua Warga Pekanbaru Diamankan Polisi di Desa Baru
    06 Memenuhi Syarat, KPU Kampar Tetapkan 4 Pasangan Calon Bupati- Wakil Bupati
    07 KPU Riau Tetapkan 4.827.022 DPT Pilgub 2024
    08 Penuhi Syarat, KPU Riau Resmi Tetapkan 3 Pasang Calon Pilgubri 2024
    09 Calon Peserta Pilkada Ditetapkan, Enam Kepala Daerah Kabupaten/Kota Dijabat Pjs, Siapa Saja Mereka?
    10 Ditetapkan KPU, Lima Paslon Wako-Wawako Pekanbaru Sah Maju di Pilwako 2024
    11 Jelang Masa Akhir Tahapan Pemilu 2024, KPU Riau Gelar FGD Penyusunan Laporan Evaluasi
    12 Pastikan Keamanan Penetapan Paslon Bupati-Wabup, Kapolres Kampar Cek Kesiapan di KPU
    13 Dua Alumni SMA Olahraga Riau Atlet Ski Air Sabet 1 Emas dan 1 Perak di PON 2024
    14 Bupati NatunaTerima Penghargaan Inovasi Membangun Negeri 2024 dari tvOne
    15 Sebanyak 24 Pemilik Sasana Tinju di Kota Pekanbaru Dukung Edy-Bibra
    16 Sadis, Pelaku Sekap Gadis Penjual Goreng dengan Mulut Tertutup Dibawa ke Atas Bukit, Diperkosa dan Dikubur
    17 Dimangsa, Kepala Kakek 68 Tahun di Rohil Ditemukan Dalam Perut Buaya
    18 Kapolda Apresiasi Cipayung Plus Riau Dukung Pilkada Damai-Gembira 2024
    19 Disergap Satnarkoba Polres Kampar, Warga Muara Jalai tidak Berkutik
    20 Bersama Personil TNI, Lapas KLS IIB Pasir Pengaraian Lakukan Perawatan Senjata Api
    21 Gedung Tiga Dinas di Komplek Perkantoran Pemko Pekanbaru Tenayan Raya Terbakar Hebat
    22 Tim Formatur Hasil Kongres II SMSI Rampungkan Penyusunan Kepengurusan Periode 2024-2029
     
    Redaksi | Indeks Berita
    Disclaimer | Pedoman Media Siber | Kode Etik Jurnalistik
    © SuluhRiau.com | Pencerahan Bagi Masyarakat