Selasa, 07 Mei 2024
Kembalikan Formulir ke NasDem, Nasir Day: Terpanggil Pimpin Pekanbaru | Terlibat Peredaran Sabu, Tiga Orang Pria di Bangkinang Diringkus Polisi | PWI Riau Terima Surat Dukungan Resmi untuk HPN 2025 dari Pemprov Riau | Sat Lantas Polres Kampar Bersama ISDC Polda Riau Gelar Giat Police Goes To School di SMAN 1 Tambang | Peduli Palestina, Ribuan Mahasiswa dan Civitas Akademika Umri Gelar Aksi Unjuk Rasa | Tinjau Pembangunan Tribun Mini Lapangan Sri Serindit, Bupati: Ini Saksi Sejarah Kota Ranai
 
Rokan Hilir
Jelang Kedatangan Presiden,
Bupati Suyatno Tinjau Lokasi Karlahut di Labuhan Tangga Hilir

Rokan Hilir - - Jumat, 15/07/2016 - 17:50:30 WIB

BAGANSIAPIAPI, Suluhriau- Uasi apel kesiapsiagaan karlahut, Bupati Rohil Suyatno bersama TNI dan Polri meninjau lokasi kebakaran di Kepenghuluan Labuhan Tangga Hilir, Gang Sepakat, Kecamatan Bangko, Jum’at (15/7/2016) sekira pukul 11.00 WIB.

Di kawasan ini, lahan terbakar dinilai cukup luas. Suyatno menegaskan jelang kedatangan Presiden Joko Widodo ke Riau 22 Juli mendatang, karlahut di Rohil harus nihil.

"Kita minta Camat Bangko diminta tidak membiarkan sejumlah gubuk dibangun dilokasi kebakaran dan aparat diminta mengusut dan menangkap pelaku pembakar lahan," tegasnya.

kemudian surat menyurat terkait tanah yang dikeluarkan RT setempat diminta untuk diberitahukan kepada polisi, langkah ini diperlukan untuk mengatahui siapa pemilik lahan yang terbakar.

Karena adgenda ini Suyatno membatalkan rencananya ke Siak dan tetap berada di Bagansiapiapi memantau perkembangan karhutla.

Begitu semangatnya, bupati juga ikut bersama tim merubuhkan gubuk. Bahkan kakinya sampai kepelesat, dan dia melihat langsung di bawah gubuk itu ditemukan parang dan babat. (rat)





 
 
 
Home | Daerah | Nasional | Internasional | Hukrim | Gaya Hidup | Politik | Sport | Pendidikan | Metropolis | Sosial Budaya | Kesehatan | Ekbis
Religi | Kupas Berita |Tokoh | Profil | Opini | Perda | DPRD Kota Pekanbaru | Tanjung Pinang-Kepri | Indeks
Pedoman Media Siber | Kode Etik Internal Perusahaan Pers |Redaksi
Copyright 2012-2021 SULUH RIAU , All Rights Reserved