Senin, 23 September 2024 Memenuhi Syarat, KPU Kampar Tetapkan 4 Pasangan Calon Bupati- Wakil Bupati | KPU Riau Tetapkan 4.827.022 DPT Pilgub 2024 | Penuhi Syarat, KPU Riau Resmi Tetapkan 3 Pasang Calon Pilgubri 2024 | Calon Peserta Pilkada Ditetapkan, Enam Kepala Daerah Kabupaten/Kota Dijabat Pjs, Siapa Saja Mereka? | Ditetapkan KPU, Lima Paslon Wako-Wawako Pekanbaru Sah Maju di Pilwako 2024 | Pj Gubri SF Hariyanto Jadi Inspektur Upacara Peringati HUT ke-67 Provinsi Riau
 
Ingatkan PMK pada Hewan, Ini Panduan Pelaksanaan Kurban 1443 H dari Kemenag


Sosial Budaya | Kamis 07 Juli 2022, 14:07 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Kementerian Agama (Kemenag) mengeluarkan surat edaran (SE) terkait panduan Penyelenggaraan Shalat Adha dan Pelaksanaan kurban 1443 H/2022 M.Salah satu poin terkait pelaksanaan kurban di tengah munculnya penyakit mulut dan kuku (PMK) sapi, kerbau atau kambing.Panduan itu termuat dalam SE Nomor 10 tahun 2022. Poin penting dari kurban, penyelenggaraan dan hewan dikurban intinya harus sesuai dengan syariat Islam."Diingatkan agar menunjukkan kondisi hewan sehat, antara

Selengkapnya

Jaksa Agung RI ST Burhanuddin Minta SMSI Kawal Kinerja Jaksa


Sosial Budaya | Kamis 07 Juli 2022, 05:48 WIB

SULUHRIAU- Jaksa Agung RI, ST Burhanuddin meminta media-media anggota Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) turut membantu Kejaksaan Agung untuk mengawal kinerja Jaksa."Yang melaksanakan tugas pengawasan di sini adalah Asisten Pengawasan, dan itu SDM nya terbatas, oleh karenanya kami meminta media-media (anggota SMSI-red) turut mengawasi kinerja Jaksa," kata Jaksa Agung ST Burhanuddin ketika menerima Pengurus SMSI Pusat yang dipimpin Ketua Umum Firdaus di Gedung Bundar Kejaksaan Agung, 

Selengkapnya

Jemaah Haji Pekanbaru Bersiap untuk Laksanakan Tarwiyah


Sosial Budaya | Rabu 06 Juli 2022, 20:09 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Jemaah haji Pekanbaru kloter 6 BTH tengah mempersiapkan diri untuk pelaksanaan Tarwiyah 8 Zulhijjah 1443 H.Penanggungjawab dari rombongan Tarwiyah Zulhendri yang disalurkan Plt Kemenag Pekanbaru Abdul Wahid mengatakan, Rabu (6/7/2022) pukul 20.30 WAS mulai bergerak menuju Mina.Pada pagi hari 9 Zulhijjah 1443 H mereka akan menuju Arafah untuk kembali bergabung dengan jamaah haji kloter 6 BTH untuk melaksanakan wukuf yang merupakan puncak pelaksanaan ibadah haji.Ketua

Selengkapnya

Seorang Jamaah Haji 1443 H Asal Kampar Riau Wafat di RS King Faishal Syisyah


Sosial Budaya | Selasa 05 Juli 2022, 20:37 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Ketua Kloter 5 BTH Syamsuatir melaporkan seorang calon haji Kloter 05 embarkasi Batam asal Kabupaten Kampar Riau meninggal di Rumah Sakit King Faishal Syisyah Arab Saudi pukul 09.45 WAS."Innalillahi wa innailaihiraji'un. Telah berpulang ke Rahmatullah salah seorang jamaah Kloter 05 BTH asal Kabupaten Kampar di Rumah sakit King Faishal Syisyah Arab Saudi pukul," kata Syamsuatir kepada Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Embarkasi Haji Antara Riau diteruskan Humas

Selengkapnya

Pansus Konflik Lahan DPRD Riau Rekomendasi Cabut Izin Perusahaan Duta Palma


Sosial Budaya | Selasa 05 Juli 2022, 19:28 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru - Panitia Khusus (Pansus) Konflik Lahan DPRD Riau merekomendasikan 17 perusahaan kepada Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau untuk dieksekusi. Satu di antaranya adalah PT Duta Palma di Kabupaten Kuantan Singingi (Kuansing) yang direkomendasikana agar dilakukan pencabutan perizinannya."Duta Palma direkom dicabut karena merujuk surat bupati, ada 10.000 hektar yang diminta perusahaan, namun hanya 7.000 hektar yang direkomendasikan oleh bupati. Sementara 3.000 hektarnya hak

Selengkapnya

Serah Terima Gedung LAMR, Pengurus Lama tak Bersedia Tandatangani Berita Acara, Alasannya?


Sosial Budaya | Selasa 05 Juli 2022, 17:05 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau melalui Dinas Kebudayaan dan Biro Hukum Setdaprov Riau melakukan penyerahan aset gedung untuk Balai Adat Lembaga Adat Melayu Riau (LAMR), di Jalan Diponegoro Pekanbaru, Selasa (5/7/2022).Penyerahan aset seharusnya dilakukan antara kedua belah pihak, yakni pengurus LAMR lama dengan Pemprov Riau. Namun perwakilan pengurus lama LAMR belum bersedia menandatangani berkas berita acara serah terima aset dengan alasan masih menghitung aset yang

Selengkapnya

Surat MenPAN-RB Tenaga Honor Dihapus 2023, Sekdaprov Riau: OPD Tolong Lakukan Pendataan!


Sosial Budaya | Senin 04 Juli 2022, 18:22 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Sekdaprov Riau, SF Haryanto mengatakan pemerintah melalui Kementerian Aparatur Negara Reformasi Birokrasi (Kemenpan RB) akan menghapus tenaga honor mulai 28 November 2023.Atas dasar tersebut, SF Haryanto meminta setiap organisasi perangkat daerah (OPD) dilingkungan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau untuk melakukan pendataan kepada pegawai honorer, setelah sebelumnya hal serupa juga telah diharapkan Gubernur Syamsuar."Penghapusan tenaga honerer ini adalah kebijakan

Selengkapnya

Cabut Undian, Kafilah Pekanbaru Akan Tampil di Urutan 8 pada Pawai Taruf MTQ ke-21 Riau di Rohil


Sosial Budaya | Sabtu 02 Juli 2022, 10:01 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Pelaksanaan MTQ tingkat Provinsi di Bagan Siapi-api Rokan Hilir (Rohil) tahun semakin dekat.Sesuai jadwal, pelaksanaan akan berlangsung tangga 24 hingga 31 Juli 2022. Pihak Pemrov Riau dan beberapa daerah sebagai peserta MTQ Provinsi Riau ke 21,  termasuk dari Kota Pekanbaru Jumat, (1/7/2022) menggelar rapat pematangan dipimpin Gubernur diwakili Asisten I Setdaprov Riau Masrul Kasmy, dihadiri Kakan Kemenag Riau, Mahyudin, bupati Rohil Aprizal Sintong sebagai tuan

Selengkapnya

Pemerintah Tetapkan Idul Adha 1443 H Minggu 10 Juli 2022, Muhammadiyah Sabtu 9 Juli 2022


Sosial Budaya | Rabu 29 Juni 2022, 21:28 WIB

SULUHRiAU- Pemerintah telah menggelar sidang isbat untuk menentukan awal Zulhijah 1443 H. Pemerintah menetapkan 1 Zulhijah 1443 H ditetapkan jatuh pada 1 Juli 2022.Keputusan itu disampaikan Wamenag Zainut Tauhid di kantor Kementerian Agama RI, Rabu (29/6/2022)."Dari 86 titik, tidak ada satu yang melaporkan melihat hilal sebagaimana yang dilaporkan oleh karenanya berdasarkan hisab posisi hilal seluruh wilayah Indonesia sudah di atas ufuk. Akan tetapi belum memenuhi MABIMS serta laporan hilal

Selengkapnya

Akhirnya, 4 CJH Pekanbaru Tunda Berangkat Tahun 2022 Ini Karena Sakit


Sosial Budaya | Rabu 29 Juni 2022, 15:35 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Dari data awal calon jemaah haji (CJH) Pekanbaru, Riau rencananya akan berangkat sebanyak 472 orang. Namun, 4 orang gagal atau tunda berangkat untul tahun ini karena sakit.Dua CJH jauh dalam proses keberangkatan mengalami sakit sehingga diputuskan tidak berangkat. Seyogianya mereka diberangkatkan melalui kloter 6 BTH Batam.Plt Kakan Kemenag Pekanbaru, H Abdul Wahid mengatakan, yang dua terakhir berangkat dari kloter 12, atas nama Isrsamianty dengan suaminya, karna

Selengkapnya

Seorang Jemaah Haji Asal Pelalawan Riau Meninggal Dunia


Sosial Budaya | Rabu 29 Juni 2022, 13:52 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Seorang jemaah haji asal Kabupaten Pelalawan, Provinsi Riau, bernama Norlius Ilyas Bin Intan Kayo meninggal dunia di Arab Saudi, Rabu (29/6/2022) pukul 02.00  Waktu Arab Saudi (WAS).Almarhum merupakan jemaah haji yang tergabung dalam kloter 7 BTH berasal dari Pelalawan yang dipimpin Ketua Kloter 7 BTH Yusran Harianto. "Innalillahi wainnailaihi roji'uun, telah berpulang ke rahmatullah jemaah haji Kloter 07 BTH Norlius Ilyas bin Intan Kayo asal Pelalawan pada

Selengkapnya

Seluruh CJH Pekanbaru Sudah Berada di Mekkah, Siap Sambut Pelaksanaan "Aramuzna"


Sosial Budaya | Selasa 28 Juni 2022, 21:01 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Seluruh calon jemaah haji Pekanbaru yang berjumlah 488 orang sudah di tanah suci Mekkah.Mereka semua dalam keadaan sehat dan sudah memperiapkan dirii untuk pelaksanaan puncak haji mulai dari padang arafah, muzdalifah dan bermalam di Mina (Aramuzma) yang tinggal beberapa hari lagi.Plt Kakan Kemenag Pekanbaru H Abdul Wahid mengatakan, karena jemaah ini melaksanakan umrah sebelum melaksanakan haji maka mereka bayar Dam atau denda dengan membelli hewan kurban.."Jadi sesuai

Selengkapnya

Tenaga Honorer Pemprov Riau Sebanyak 19.690 Telah Dilaporkan BKD ke Pusat


Sosial Budaya | Selasa 28 Juni 2022, 17:49 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Pemerintah Provinsi Riau sudah melakukan pendataan tenaga honorer. Hasilnya ada 19.690 tenaga honorer yang terdata dalam berbagai bidang di bawah tanggung jawab Pemprov Riau. Sebanyak 19.690 tenaga honorer tidak hanya bekerja di dinas, badan biro lingkungan Kantor Gubernur Riau. Melainkan tenaga kependidikan yang tersebar di kabupaten kota di Riau. "Sudah kita data. Jumlahnya ada 19.690. Yang paling banyak itu guru bantu yang tersebar di daerah-daerah," kata Kepala Badan

Selengkapnya

Usut Korupsi Penyerobotan Lahan, Kejagung Sita Lahan Duta Palma Group 37 Ribu Hektar di Inhu


Sosial Budaya | Senin 27 Juni 2022, 20:47 WIB

SULUHRIAU- Jaksa Agung ST Burhanuddin mengungkap pihaknya menyita lahan PT Duta Palma Group seluas 37.095 hektar terkait dugaan kasus tindak pidana korupsi penyerobotan lahan kawasan hutan Indragiri Hulu (Inhu) Riau.Kejaksaan Agung sudah menitipkan lahan yang disita tersebut ke PTPN V."Kira-kira 2 minggu yang lalu, kami tim penyidik dari Kejaksaan Agung telah melakukan penyitaan atas lahan tersebut, dan penyitaan itu kami titipkan ke PTPN V di daerah Riau," kata Burhanuddin di Kejaksaan Agung

Selengkapnya

13 Jamaah Haji Riau Masuki Asrama EHA, 2 Jamaah Pekanbaru Tunda Berangkat


Sosial Budaya | Senin 27 Juni 2022, 09:24 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Sebanyak 13 jemaah haji Riau berasal dari Kota Pekanbaru dan Kabupaten Indragiri Hilir tergabung dalam kloter 12 Embarkasi Haji Batam (BTH), sudah masuk asrama asrama haji antara (EHA) Riau.Kendati jamaahnya hanya berjumlah 13 orang Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Embarkasi Haji Antara Riau tetap maksimal melayani Jamaah Haji. "Alhamdulillah, jamaah haji Riau yang bergabung dalam Kloter 12 Batam atau kloter 7 Embarkasi Haji Antara Riau telah masuk asrama, meskipun

Selengkapnya

458 CJH Pekanbaru Sudah di Tanah Suci Mekkah Ikuti Rangkaian Ibadah Haji


Sosial Budaya | Sabtu 25 Juni 2022, 22:34 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Sampai hari ini Sabtu, (26/6/2022) calon jemaah haji (CJH) Pekanbaru sebanyak 458 orang sudah di tanah suci Mekkah melaksanakan rangkaian ibadah jelang pucak ibadah haji 10 Zulhijjah mendatang.Hal itu disapaikan Plt Kakan Kemenag Pekanbaru, H Abdul Wahid, S.Ag, M.I.Kom kepada suluhriau.com, Sabtu setelah mendapat informasi dari petugas PPIH Arab Saudi asal Kemenag Pekanbaru di Daker Madinah.Kondisi jemaah dalam keadaan sehat, dan beraktivitas, melaksanakan umrah, ibadah di

Selengkapnya

Jusuf Kalla Lantik Pengurus Pimpinan Wilayah Dewan Masjid Indonesia Provinsi Riau  


Sosial Budaya | Sabtu 25 Juni 2022, 19:07 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Pengurus Pimpinan Wilayah (PW) Dewan Masjid Indonesia (DMI) Provinsi Riau Masa Bakti 2021-2026 resmi dilantik. Pengurus PW DMI Provinsi Riau dilantik dan dikukuhkan langsung oleh Ketua Umum (Ketum) Pimpinan Pusat (PP) DMI, Muhammad Jusuf Kalla di Masjid Raya An-Nur Provinsi Riau, Sabtu (25/6/22). "Saya resmikan dan kukuhkan pengurus PW DMI Provinsi Riau masa khidmat 2021 2026. Saya percaya bahwa saudara dapat melaksanakan amanah dengan penuh keikhlasan dan penuh tanggung

Selengkapnya

Sebanyak 470 Galon Air Zam-zam Jatah JH Pekanbaru Sudah Diterima Kemenag


Sosial Budaya | Sabtu 25 Juni 2022, 09:14 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Sebanyak 470 galon jatah air zam-zam untuk jamaah haji (JH) Pekanbaru sudah diterima Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Pekanbaru secara keseluruhan, Jumat (24/6/2022) malam.Plt Kakan Kemenag Pekanbaru, H Abdul Wahid, S.Ag, M.I.Kom kepada suluhriau.com, Sabtu (26/6/2022) mengatakan, setelah sebelumnya air zam-zam untuk JH itu diterima 300 galon masing-masing berisi lima liter pada Jumat siang, dan Jumat malam diantar lagi sisanya 170 galon yang berisi masing-masing lima

Selengkapnya

Jatah Air Zam-zam Jemaah Haji Pekanbaru Sudah Diterima Kemenag 300 Galon Isi 5 Liter


Sosial Budaya | Jumat 24 Juni 2022, 16:39 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Jatah air zam-zam untuk jamaah haji (JH) Pekanbaru sudah diteriima Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Pekanbaru, Jumat (24/6/2022) siang. Hal itu disampaikan Plt Kakan Kemenag Pekanbaru, H Abdul Wahid, S.Ag, M.I.Kom kepada suluhriau.com, Jumat.Dikatakan, ada sebanyak 300 galon masing-masing berisi lima liter air zam-zam yang baru diterima Kemenag Pekanbaru dari seharusnya 470 galon, sesuai jumlah calon jemaah haji (CJH) yang berangkat tahun 2022 ini. Sisanya 170 lagi

Selengkapnya

Sempat Berjalan Alot, Akhirnya Zulmansyah Terpilih Secara Aklamasi Ketua PWI Riau 2022-2027


Sosial Budaya | Jumat 24 Juni 2022, 06:35 WIB

SULUHRIAU, Bengkalis–Kendati pelaksanaan Konferensi Provinsi (Konferprov) XV PWI Riau yang digelar 22-23 Juni 2022 di Bengkalis sempat berjalan alot.Namun, akhirnya Zulmansyah Sekedang terpilih secara aklamasi sebagai Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Riau masa bakti 2022-2027.Dalam sidang pleno dengan agenda pemilihan bakal calon Ketua PWI Riau, Kamis (23/6/2022) malam, di Gedung Cik Puan Bengkalis, Zulmansyah Sekedang dinyatakan terpilih aklamasi setelah Raja Isyam

Selengkapnya

Putra Terbaik Riau Kombes Hendri Fiuser Meninggal, Gubri Sampaikan Duka Cita


Sosial Budaya | Kamis 23 Juni 2022, 21:17 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru - Salah seorang putra terbaik Riau asal Kabupaten Kuantan Singingi (Kuansing) yang juga menjabat sebagai Dirreskrimsus Polda Bali, Kombes Hendri Fiuser tutup usia di RSUP Sanglah pada Kamis (23/6/2022) pukul 07.15 WITA.Kabarnya, sebelum Kombes Hendri Fiuser dikabarkan meninggal dunia, ia sempat menjalankan perawatan di Poli Jantung Terpadu (PJT) di RSUP Sanglah Denpasar dan sempat juga dirawat di rumah sakit tersebut.Untuk diketahui pria kelahiran Teluk Kuantan, Riau pada

Selengkapnya

Kapolri Mutasi Perwira Menengah di Jajaran Polda Riau, Salah Satunya Kapolres Kampar


Sosial Budaya | Selasa 21 Juni 2022, 21:34 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo melakukan mutasi pejabat Direktur Reserse Kriminal Umum Polda Riau dan lima Kapolres. Mutasi ini dikeluarkan pada Senin (20/6/2022) kemarin.Kabid Humas Polda Riau Kombes Sunarto, dihubungi Selasa (21/6/2022) membenarkan kabar mutasi tersebut."Benar telegram mutasi ini keluar semalam," kata Sunarto, Selasa (21/6/2022).Sunarto menjelaskan, nama-nama pejabat Polda Riau yang dimutasi diantaranya Direktur Reserse Kriminal Umum Kombes Teddy

Selengkapnya

Kecam Tiindakan Brutal di Terantang Kampar, Ketua Komisi I DPRD Riau Minta Usut Tuntas


Sosial Budaya | Senin 20 Juni 2022, 20:55 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Ketua Komisi I DPRD Riau, Eddy A Mohd Yatim mengecam tindakan brutal sekelompok orang yang menyerang warga Desa Terantang, Kecamatan Tambang, Kabupaten Kampar, yang terjasi Minggu (19/6/2022).Ia meminta pihak kepolisian dan pihak terkait lainnya mengusut tuntas kasus ini sehingga tidak terulang kejadian serupa di Bumi Lancang Kuning ini."Kami sangat menyangkan itu terjadi. Itu perilaku kurang manusiawi. Masak mengerahkan orang-orang bersenjata ke kampung membantai

Selengkapnya

Proses Hukum Diserahkan ke Polisi
Terkait Bentrok Warga di Terantang, Gubri dan Pj Bupati Kampar Tegaskan Jaga Kondusifitas


Sosial Budaya | Senin 20 Juni 2022, 12:11 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Gubernur Riau Syamsuar menegaskan agar kasus bentrok yang terjadi di Terantang, Kampar,  Minggu (19/6/2022) sore tidak terulang.Untuk itu, ia meminta pihak bertikait menahan diri dan menjaga kondusifitas pasca kejadian tersebut.Hal itu disampaikan Gubri setelah mengetahui adanya kasus penyerangan warga oleh sekelompok orang di Terangtang, Kampar.Ia mengatakan, masyarakat yang terlibat konflik di Desa Terantang, Kabupaten Kampar agar dapat menahan diri dan menjaga

Selengkapnya

Bupati Pelalawan Kukuhkan IMKP Pekanbaru, Sampaikan Rencana Pembangunana Rumah Singgah


Sosial Budaya | Minggu 19 Juni 2022, 20:33 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru-  Bupati Pelalawan H Zukri mengukuhkan Pengurus Ikatan Masyarakat Kabupaten Pelalawan (IMKP) Pekanbaru, Minggu (19/6/2022) di Hotel Premier Pekanbaru masa Bhakti 2022-2021. Hadir pada acara Pengukuhan Sultan Pelalawan Pelalawan X dengan gelar Assayyidissyarif Kamaruddin Haroen  Tengku Besar Pelalawan.   Hadir juga Ketua DPRRD Provinsi Riau Yulisman, wakil bupati Pelalawan H Nasarudin, Pj Walikota Pekanbaru Muflihun,  Bupati dan wakil bupati

Selengkapnya

Sebelum Bertolak ke Batam dan ke Tanah Suci, Hari Ini CJH Asal Kampar dan Inhu Masuk EHA


Sosial Budaya | Sabtu 18 Juni 2022, 15:54 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru - Calon Jemaah Haji (CJH) Riau asal Kabupaten Kampar dan Indragiri Hulu (Inhu) hari ini Sabtu, (18/6/2022) masuk embarkasi haji antara (EHA) Riau.Rombongan CJH Kampar dan Inhu datang dengan 10 bus. CJH yang datang itu tergabung dalam Kelompok Terbang (kloter) 5 BTH/Kloter 2 Embarkasi Haji Antara Provinsi Riau.Keterangan dari Kakanwil Kemenag Riau Mahyudin, yang datang hari ini  dari dua Kabupaten yaitu Kampar 336 orang dan Inhu sebanyak 101 orang dan ada 7 orang yang

Selengkapnya

Pelepasan Kloter Pertama CJH Riau, Gubri Pesan Jaga Kesopanan dan Ketertiban


Sosial Budaya | Sabtu 18 Juni 2022, 13:26 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Sebanyak 54 Calon Jamaah Haji (CJH) kloter pertama Riau, berasal dari Kampar yang tergabung dalam kloter 04 BTH, hari ini Sabtu, (18/6/2022) diterbangkan dari Bandara Sultan Syarif Kasim II menggunakan pesawat Lion Air menuju Bandara Hang Nadim Batam pada pukul 06.30 Wib,Selanjutnya dari Batam melanjutkan penerbangan ke Madinah dengan penerbangan Saudi Arabian Air lines pada pukul 12.45 Wib. Pelepasan JCH kloter pertama Riau ini dihadiri Gubernur Riau. Syamsuar didampingi

Selengkapnya

UAS Ungkap Kontrak Politik Saat Dukung Kepala Daerah: Bangun Rumah Qur'an


Sosial Budaya | Jumat 17 Juni 2022, 21:38 WIB

SULUHRIAU- Ustadz Abdul Somad (UAS) mengaku dukungan yang dia berikan mampu menjadikan seorang politikus menjadi kepala daerah. Ia juga menyinggung soal kontrak politik saat mendukung calon kepala daerah itu.Pernyataan UAS disampaikan dalam tayangan video di acara 'Silahturahmi Jalinan Alumni Timur Tengah Indonesia (JATTI)' di Hotel Grand Cempaka, Jakarta Pusat. Acara tersebut dihadiri Anies Baswedan hingga Jusuf Kalla."Kalau prinsip saya sederhana saja, kalau saya tausiah di satu kabupaten,

Selengkapnya

54 CJH Riau Kloter Pertama Masuk Asrama EHA


Sosial Budaya | Jumat 17 Juni 2022, 18:17 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Rombongan Calon Jemaah Haji (CJH) Riau yang tergabung dalam kelompok terbang (kloter) pertama Embarkasi Haji Antara (EHA) Riau hari ini, Jumat (17/6/2022) mulai masuk asrama haji, di Jalan Mekar Sari, Pekanbaru.Para CJH kloter pertama EHA merupakan asal Kabupaten Kampar. Mereka langsung masuk ke ruang kedatangan EHA Riau. Kemudian seluruh CJH dikumpulkan dalam aula untuk mendapatkan arahan oleh petugas haji.Setelah memasuki asrama haji, para CJH mengikuti sejumlah

Selengkapnya

Kapolda Riau Ditabalkan Gelar Adat Wira Lela Setia Negeri, Gubri Sampaikan Petua Amanah


Sosial Budaya | Jumat 17 Juni 2022, 15:54 WIB

SULUHRIAU, Dumai - Lembaga Adat Melayu Riau (LAMR) Kota Dumai memberikan Gelar Kehormatan Adat kepada Irjen Pol. Mohammad Iqbal. Kapolda Riau ini resmi dikukuh dan ditabalkan dengan gelar “Datuk Wira Lela Setia Negeri,” pada Jumat, (17/6/2022) di Balai Adat LAMR Dumai, Jalan Putri Tujuh, Kota Dumai.Turut hadir pada pemberian gelar tersebut Gubernur Riau (Gubri) Datuk Seri Setia Amanah Syamsuar, Ketua DPRD Provinsi Riau Yulisman, Forkopimda Riau, Walikota Dumai Paisal, Kapolres Dumai AKPB

Selengkapnya

Gubri Bahas RUU Provinsi Bersama DPR RI, Selain Usulkan DBH Sawit Juga Soal Budaya Melayu


Sosial Budaya | Kamis 16 Juni 2022, 21:52 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Gubernur Riau (Gubri) Syamsuar menghadiri pertemuan dengan Komisi II DPR RI bersama Gubernur Sumatera Barat dan Gubernur Jambi terkait pembahasan Rencana Undang Undang (RUU) tentang provinsi, di Kantor Gubernur Sumbar, Kamis (16/6/2022).Dalam pertemuan itu, para gubernur tersebut berkesempatan memberikan masukan-masukan kepada Komisi II DPR RI berkaitan RUU provinsi, termasuk Gubernur Riau Syamsuar.Gubri menyampaikan, bahwa ia sudah membaca draf RUU yang disiapkan oleh

Selengkapnya

 
 
+ Indeks Berita +
01 Memenuhi Syarat, KPU Kampar Tetapkan 4 Pasangan Calon Bupati- Wakil Bupati
02 KPU Riau Tetapkan 4.827.022 DPT Pilgub 2024
03 Penuhi Syarat, KPU Riau Resmi Tetapkan 3 Pasang Calon Pilgubri 2024
04 Calon Peserta Pilkada Ditetapkan, Enam Kepala Daerah Kabupaten/Kota Dijabat Pjs, Siapa Saja Mereka?
05 Ditetapkan KPU, Lima Paslon Wako-Wawako Pekanbaru Sah Maju di Pilwako 2024
06 Jelang Masa Akhir Tahapan Pemilu 2024, KPU Riau Gelar FGD Penyusunan Laporan Evaluasi
07 Pastikan Keamanan Penetapan Paslon Bupati-Wabup, Kapolres Kampar Cek Kesiapan di KPU
08 Dua Alumni SMA Olahraga Riau Atlet Ski Air Sabet 1 Emas dan 1 Perak di PON 2024
09 Bupati NatunaTerima Penghargaan Inovasi Membangun Negeri 2024 dari tvOne
10 Sebanyak 24 Pemilik Sasana Tinju di Kota Pekanbaru Dukung Edy-Bibra
11 Sadis, Pelaku Sekap Gadis Penjual Goreng dengan Mulut Tertutup Dibawa ke Atas Bukit, Diperkosa dan Dikubur
12 Dimangsa, Kepala Kakek 68 Tahun di Rohil Ditemukan Dalam Perut Buaya
13 Kapolda Apresiasi Cipayung Plus Riau Dukung Pilkada Damai-Gembira 2024
14 Disergap Satnarkoba Polres Kampar, Warga Muara Jalai tidak Berkutik
15 Bersama Personil TNI, Lapas KLS IIB Pasir Pengaraian Lakukan Perawatan Senjata Api
16 Gedung Tiga Dinas di Komplek Perkantoran Pemko Pekanbaru Tenayan Raya Terbakar Hebat
17 Tim Formatur Hasil Kongres II SMSI Rampungkan Penyusunan Kepengurusan Periode 2024-2029
18 Kapolres Kampar Gelar Coffee Morning dengan KPU-Bawaslu serta Papaslon Bupati- Wakil Bupati Kampar
19 Solusi Tuntaskan Stunting, Pemrov Riau Jamin Ketersediaan Air Bersih dan Sanitasi yang Baik Bagi Warga
20 Hafit Syukri: Pasangan Indah Sangat Cocok Pimpin Rohul
21 KPU Kampar Gelar Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi dan Penetapan DPT Pilkada Serentak 2024
22 Hukum Bank ASI Dalam Presfektif Hukum Islam
 
Redaksi | Indeks Berita
Disclaimer | Pedoman Media Siber | Kode Etik Jurnalistik
© SuluhRiau.com | Pencerahan Bagi Masyarakat