Sabtu, 21 September 2024 Pj Gubri Perbaiki Sejumlah Ruas Jalan di Pekanbaru, Pj Wako dan Tokoh Masyarakat Ucapkan Terima Kasih | Pj Gubernur Riau Tinjau Empat Ruas Jalan di Kota Pekanbaru | Pj Gubernur Riau Serahkan SK kepada 173 PPPK Guru di Rohil | Dua Alumni SMA Olahraga Riau Atlet Ski Air Sabet 1 Emas dan 1 Perak di PON 2024 | Bupati NatunaTerima Penghargaan Inovasi Membangun Negeri 2024 dari tvOne | Sebanyak 24 Pemilik Sasana Tinju di Kota Pekanbaru Dukung Edy-Bibra
 
Vihara Satya Dharma Kuala Lahang Salurkan Paket Sembako kepada Masyarakat Kurang Mampu


Sosial Budaya | Senin 19 Agustus 2024, 16:24 WIB

SULUHRIAU, Inhil- Peduli dengan masyarakat kurang mampu, Vihara Satya Dharma Kuala Lahang membagikan paket sembako gratis.Pembagian paket sembako tersebut bertempat di Vihara Satya Dharma Kuala Lahang, Kecamatan Gaung, Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil), Provinsi Riau."Ini sebagai bentuk kepedulian dari Vihara Satya Dharma kepada masyarakat yang kurang mampu," kata Yunanto Along yang merupakan Caleg terpilih dari Partai Demokrat, Senin (19/8/2024).Along mengatakan, kegiatan sosial tersebut

Selengkapnya

Mantan Sekda Riau Arsyad Rachim Meninggal, Pj Gubri Rahman Hadi Sampaikan Ucapan Duka


Sosial Budaya | Senin 19 Agustus 2024, 13:47 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru - Penjabat (Pj) Gubernur Riau (Gubri), Rahman Hadi menyampaikan duka mendalam atas wafatnya mantan Sekretaris Daerah Provinsi (Sekdaprov) Riau, Arsyad Rachim, Senin (19/8/2024). Almarhum menghembuskan nafas terakhir pukul 05.53 WIB di Rumah Sakit Awal Bros Pekanbaru,. Dimana almarhum menjabat Sekdaprov Riau pada zaman Gubernur Riau Saleh Djasit.Almarhum disemayamkan di rumah duka Jalan Padang Nomor 12A Pekanbaru. Kemudian almarhum akan di kebumikan di Pemakaman Labuai

Selengkapnya

Melalui KLB PWI, Zulmansyah Sekedang Terpilih Jadi Ketum Periode 2023-2028


Sosial Budaya | Minggu 18 Agustus 2024, 20:35 WIB

SULUHRIAU- Zulmansyah Sekedang resmi terpilih jadi Ketua Umum (Ketum) Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) periode 2023-2028. Pemilihan itu melalui Kongres Luar Biasa PWI di Hotel Grand Paragon Jakarta, Minggu (18/8/2024).Proses KLB berlangsung lancar, sebab hanya ada satu calon yang mengikuti bursa pemilihan Ketum PWI. Sementara dua calon sebelumnya atas nama Ahmad Munir dan Rajab Ritonga menyatakan mudur dari bursa pencalonan.Zulmansyah Sekedang terpilih secara aklamasi sebagai Ketum PWI

Selengkapnya

KPU Riau Ajak Pemilih Disabilitas Gunakan Hak Pilih di Pilkada


Sosial Budaya | Sabtu 17 Agustus 2024, 12:29 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- KPU Provinsi Riau menggelar kegiatan sosialisasi dan pendidikan pemilih khusus kepada pemilih disabilitas dalam rangka menyongsong Pilkada Serentak yang akan diselenggarakan pada tanggal 27 November 2024. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan partisipasi dan pemahaman pemilih disabilitas mengenai proses pemilihan serta hak-hak mereka.Ketua KPU Riau, Rusidi Rusdan menjelaskan pentingnya kegiatan sosialisasi ini. "Kami ingin memastikan bahwa semua pemilih, termasuk

Selengkapnya

Peringati HUT ke-79 RI, Pj Gubri Rahman Hadi Sampaikan Sejumlah Poin Jadi Fokus Kepemimpinanya


Sosial Budaya | Sabtu 17 Agustus 2024, 11:52 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Pj Gubernur Riau (Gubri), Rahman Hadi menyampaikan beberapa h9al yang menjadi fokus perhatian di masa kepemimpinannya. Di antaranya, penurunan stunting, pengentasan kemiskinan ekstrem, pengendalian inflasi, serta kelancaran dan kesuksesan penyelenggaraan Pilkada serentak 2024. Dikatakan Pj Gubri, bahwa patut disyukuri, bahwa Provinsi Riau memiliki kekayaan alam yang berlimpah, yang meliputi hasil pertambangan, perkebunan, perikanan, dan pertanian. Riau juga merupakan salah

Selengkapnya

HUT ke-76 RI
Dipimpin Danrem 031/WB, Pj Gubri Hadiri Apel Kehormatan dan Renungan Suci di TMP Pekanbaru


Sosial Budaya | Sabtu 17 Agustus 2024, 08:54 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Republik Indonesia, Penjabat (Pj) Gubernur Riau (Gubri) Rahman Hadi menghadiri Apel Kehormatan dan Renungan Suci.Pelaksanaan ini berlangsung di Taman Makam Pahlawan (TMP) Kusuma Dharma, Pekanbaru, pada Jumat (16/8/2024) malam.Acara yang berlangsung khidmat ini dipimpin langsung oleh Danrem 031/Wira Bima, Brigjen TNI Dany Rakca, SAP M.Han, bertindak sebagai inspektur upacara. Agenda dimulai pukul 00.00 WIB dan dihadiri

Selengkapnya

KPU Riau Tetapkan DPS Pilgubri 2024 Sebanyak 4.827.031


Sosial Budaya | Jumat 16 Agustus 2024, 22:17 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- KPU Provinsi Riau menetapkan Daftar Pemilih Sementara (DPS) untuk Pemilihan Gubernur (Pilgub) Riau 2024 sebanyak 4.827.031 jiwa.Penetapan DPS ini pada Kamis (15/8/2024) di Hotel Novotel Pekanbaru. "KPU Riau telah menetap kan DPS Pilgub Riau 2024 sebanyak 4.827.031 pemilih," kata ketua Divisi Perencanaan, Data dan Informasi Abdul Rahman yang usai rapat pleno mengungkapkan tahapan pemutakhiran daftar pemilih pasca penetapan DPS.Dari jumlah DPS 4.827.031 itu, terdiri dari

Selengkapnya

Hadirkan Ustadz Syamsurizal, ASN Kemenag Pekanbaru Semagat Ikuti Muhasabah Kemerdekaan


Sosial Budaya | Jumat 16 Agustus 2024, 15:16 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kota Pekanbaru menggelar "Muhasabah Kemerdekaan RI", Jumat (16/8/2024) dipusatkan di Masjid Ikhlas Beramal di lingkungan Kantor Kemenag Pekanbaru, Jl Rambutan.Muhasbah ini menghadirkan Ustadz Kondang H Syamsurizal, S.Ag. Hadir dalam kesempatan itu Kakan Kemenag Pekanbaru, H Syahrul Mauludi, Kassubag Kemenag Pekanbaru H Abdu Wahid, S,Ag, M.I.Kom, kasi-kasi di lingkungan kemenag dan ratusan Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Kemenag

Selengkapnya

Upaya Tingkatkan Wisata Bernilai Sejarah dan Budaya, Deputi Bappenas Tinjau Candi Muara Takus


Sosial Budaya | Kamis 15 Agustus 2024, 21:52 WIB

SULUHRIAU, Kampar- Deputi Bidang Pemantauan, Evaluasi, dan Pengendalian Pembangunan dari Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) RI Erwin Dimas SE DEA M,Si berkunjung ke kawasan wisata Candi Muara Takus di Kecamatan XIII Koto Kampar, Kamis (15/8/2024).Erwin didampingi Penjabat (Pj) Bupati Kampar, Hambali SE MBA MH dan sejumlah pejabat terkait."Kunjungan ini merupakan bagian dari upaya Pemerintah Pusat untuk memastikan perkembangan dan peningkatan kawasan wisata yang memiliki nilai

Selengkapnya

Pj Gubri Rahman Hadi Sebut Kagumi Mantan Gubri Rusli Zainal dalam Mimimpin Daerah


Sosial Budaya | Kamis 15 Agustus 2024, 21:08 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Pj Gubri Rahman Hadi yang baru dilantik menggantikan SF Hariyanto Kamis (15/8/2024) oleh Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian,mengaku mengaku mengagumi mantan Gubernur Riau Rusli Zainal dalam memimpin daerah. Usai pelantikan Rahman Hadi mengikuti prosesi peletakan batu pertama pembangunan hotel Riau di Mess Slipi. Walau belum pernah bertugas di Riau, pria kelahiran Ogan Komering Selatan (OKU) Sumatera Selatan ini terus terang mengagumi kepemimpinan mantan

Selengkapnya

Sempat Polemik, Jadi Anggota KPU Inhil Rahimi Akui Pernah Nyaleg 2019 dan Nyatakan Mundur


Sosial Budaya | Kamis 15 Agustus 2024, 20:47 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Rahimi salah seorang komisioner Komisi Pemilihan Umum (KPU) Indragiri Hilir (Inhil) sempat menjadi polemik lantaran bersangkutan disebut terapliasi dengan salah satu partai politik (parpol).Atas polemik ini, KPU Riau mengkonfirmasi anggota KPU Inhil Rahimi masa bhakti 2024-2029 itu, Kamis (15/8/2024) di ruang rapat Ketua KPU Riau. Menurut Anggota KPU Nugroho Susanto atau akrab disapa Nugi, pihaknya melakukan pertemuan dengan Rahimi sekira pukul 11.30 WIB di KPU Riau. 

Selengkapnya

Anggota DPRD Riau H Darnil Gelar Sosper dan Jaring Aspirasi Masyarakat


Sosial Budaya | Kamis 15 Agustus 2024, 20:17 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Anggota DPRD Riau periode 2019-2024 H Darnil menggelar sosialisasi perda (sosper) sekaligus menjaring aspirasi masyarakat.Kegiatan digelar di wilayah RT 01 RW 06 Marsan Sejahtera, Kelurahan Sidomulyo Barat, Kecamatan Tuah Madani, Kamis, (15/4/2024) petang.Hadir dalam kesempatan tersebut Ketua RW 06 Marsan Sejahtera Sesmeidinata, Ketua RT 01 Marsan Sejahtera Selamet Riadi, Ketua RT 06 RW 03 Putri Tujuh Khairullah, tokoh masyarakat H Razman Razak beserta isteri Faizah yang

Selengkapnya

Rahman Hadi Dilantik Jadi Pj Gubri Gantikan SF Hariyanto, Ini Pesan Mendagri


Sosial Budaya | Kamis 15 Agustus 2024, 13:52 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru - Mewakili Presiden RI Joko Widodo, Menteri Dalam Negeri, Tito Karnavian resmi melantik dan mengambil sumpah Penjabat (Pj) Gubernur Riau, Rahman Hadi, Kamis (15/8/2024). Pelantikan dilaksanakan sesuai dengan SK Presiden RI, Nomor 88/P Tahun 2024. Acara digelar di Sa6sana Bakti Praja, Gedung C, Kementerian Dalam Negeri, Jakarta Pusat, pukul 09.00 WIB.“Pada hari ini saya Mendagri atas nama Presiden RI Joko Widodo, dengan resmi melantik penjabat Gubernur Riau berdasarkan

Selengkapnya

Lestarikan Tradisi, Abdul Wahid Apresiasi Lomba Lomang Cucuak Desa Naumbai


Sosial Budaya | Selasa 13 Agustus 2024, 20:25 WIB

SULUHRIAU, Kampar-  Bersempena merayakan hari Kemerdekaan Indonesia yang ke 79, Desa Naumbai Kabupaten Kampar menggelar lomba pembuatan Lomang Cucuak di halaman Kantor Desa Naumbai, Selasa (13/8/2024).Kegiatan yang berlangsung meriah tersebut dihadiri Anggota DPR RI dan Bakal Calon Gubernur Riau, Abdul Wahid yang diwakili Ketua DPC PKB Kabupaten Kampar, Hendri SH, MH. Anggota Dewan terpilih 2024 - 2029, Ramli S.Kom dan staf ahli Pendamping Desa tingkat Provinsi Riau, Afifudin ST.Kuliner

Selengkapnya

Pj Gugri Pengganti SF Hariyanto Segera Dilantik, Inikah Figurnya?


Sosial Budaya | Selasa 13 Agustus 2024, 15:35 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- PelantikanPj Gubernur Riau (Gubri) pengganti SF Hariyanto segera akan.Dikabarkan Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) melantik Penjabat Gubernur Riau (Pj Gubri) itu  Kamis  (15/8/2024) lusa.Saat dikonformasi ke Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah Provinsi (Sekdaprov) Riau Indra, membenarkan kabar pelantikan Pj Gubernur Riau tersebut. Namun siapa sosok atau figur Pj Gubri itu belum bisa dipastikan.“Infonya pelantikan Pj Gubernur Riau tanggal 15 Agustus. Namun

Selengkapnya

Ketum SMSI Firdaus Tandatangani MoU Bersama Konselor Kebudayaan Iran Ebrahimi


Sosial Budaya | Selasa 13 Agustus 2024, 07:29 WIB

SULUHRIAU- Ketua Umum Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Firdaus menandatangani nota kesepahaman Memorandum of Understanding (MoU) bersama Konselor Kebudayaan Kedutaan Besar Republik Islam Iran Mohammad Reza Ebrahimi. Penandatanganan MoU berlangsung di Kantor Kedutaan Besar Republik Islam Iran  Jl. HOS Cokroaminoto No. 110 Menteng, Jakarta, Senin pagi (12/8/2024).  Kedua belah pihak menandatangani dokumen MoU, saling tukar dokumen, bersalaman, dan diwarnai tepuk tangan para pihak

Selengkapnya

Pj Gubri SF Hariyanto Terima Penghargaan Pin Emas PWI Riau


Sosial Budaya | Selasa 13 Agustus 2024, 07:14 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Penjabat (Pj) Gubernur Riau, SF Hariyanto, menerima penghargaan berupa Pin Emas dari Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Riau. Penghargaan ini merupakan bentuk apresiasi atas kontribusi dan dukungan Gubernur Riau terhadap dunia jurnalistik di Provinsi Riau. Pin Emas tersebut disematkan langsung oleh Ketua PWI Provinsi Riau, Raja Isyam Azwar, di kediaman Gubernur, Jalan Diponegoro, Pekanbaru, Senin (12/8/2024).Acara penyematan ini sebenarnya dijadwalkan berlangsung pada

Selengkapnya

Pembangunan Jalan Tol Pekanbaru- Bangkinang Rampung dengan Panjang 40 Km


Sosial Budaya | Senin 12 Agustus 2024, 17:43 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Pembangunan Jalan Tol Pekanbaru- Bangkinang yang dikerjakan oleh PT Hutama Karya (Persero) telah rampung sepenuhnya dengan panjang mencapai 40 kilometer.Sebelumnya, jalan tol ini diresmikan oleh Presiden RI Joko Widodo pada tahun 2023, dan telah beroperasi sepanjang 31 kilometer.Setelah peresmian, masih ada sisa pekerjaan konstruksi sepanjang 9 kilometer di bagian STA 0+9 pada Gerbang Tol (GT) Keluar atau Ramp On-Off.Pembangunan ruas tol ini sempat menghadapi tantangan,

Selengkapnya

Ajak Masyarakat Partisipasi Pilkada, Bawaslu Riau Gelar Sosialisasi dan Pentas Budaya di CFD Pekanbaru


Sosial Budaya | Minggu 11 Agustus 2024, 16:40 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru - Jelang Pilkada Serentak, Bawaslu Riau menggelar sosialisasi pengawasan partisipatif. Kegiatan digelar di halaman kantor Mal Pelayanan Publik (MPP) Jalan Sudirman, Kota Pekanbaru, Minggu, (11/8/2024). Sosialisasi dikemas dalam kegiatan olahraga bersama ini mengusung tema “Jiwa Sehat, Raga Kuat, Pilkada Berdaulat”. Acara diawali dengan jalan santai yang diikuti ribuan peserta dari Bawaslu se-Provinsi bersama masyarakat kemudian dilanjutkan dengan senam

Selengkapnya

KPU Riau Gelar Rakor Persiapan Pencalonan Pilkada Serentak Tahun 2024


Sosial Budaya | Sabtu 10 Agustus 2024, 23:43 WIB

SULUHRIAU- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Riau menyelenggarakan rapat koordinasi (Rakor) persiapan pencalonan Pemilihan Serentak Tahun 2024.Rapat koordinasi ini dilaksanakan di Ballroom Hatel Grand Zuri Pekanbaru dan dihadiri oleh perwakilan KPU Kabupaten/Kota se- Provinsi Riau, perwakilan Partai Politik dan Instansi terkait, Jumat (9/8/2024).Anggota KPU Riau Divisi Teknis Penyelenggaraan Nahrawi mewakili Ketua KPU Riau membuka rapat koordinasi menekankan pemahaman penyelenggara tentang

Selengkapnya

Sempena HUT ke-67 Provinsi Riau,
Ribuan Masyarakat Hadiri Tabligh Akbar Bersama UAS dan Ustaz Das’ad Latif


Sosial Budaya | Jumat 09 Agustus 2024, 23:03 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Ribuan masyarakat menghadiri Tabligh Akbar Riau Berzikir bersama Ustadz Abdul Somad (UAS) dan Ustaz Das’ad Latif dan Alhabib Muhammad bin Haidar Shahab, Jumat (9/8/2024) malam di Halaman Masjid Raya Annur Riau.Tabligh Akbar bersama sejumlah Ustadz kondang ini diselenggarakan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau dalam rangka Hari Ulang Tahun (HUT) ke-67 Provinsi Riau, yang jatuh pada tanggal 9 Agustus 2024. Tabligh akbar ini juga dihadiri oleh artis nasional seperti Ari

Selengkapnya

Paripurna HUT ke-67 Provinsi Riau,
Pj Gubri SF Hariyanto Sampaikan Capaian Ekonomi dan Minta Maaf ke Masyarakat


Sosial Budaya | Jumat 09 Agustus 2024, 15:07 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Dewan Perwakilan Rakyat Daeeah (DPRD) Riau menggelar rapat paripurna istimewa HUT ke-67 Provinsi Riau, Jumat (9/8/2024).Peripurna ini dipimpin Ketua DPRD Riau Yulisman serta Wakil Ketua DPRD Provinsi Riau, Syafaruddin Poti dan Agung Nugroho. Dengan mengguna busana melayu berwarna putih dengan tanjak dan songket bernuansa emas.Hadir langsung Pj Gubernur Riau SF Hariyanto, unsur Forkopimda Riau, para Gubernur Riau dan wakil gubernur.pada masanya, yakni Saleh Djasit, Rusli

Selengkapnya

SK Ditandatangani Putra Ketum Megawati Soekarnoputri
PDIP Keluarkan Surat Tugas Abdul Wahid-SF Hariyanto di Pilgubri 2024


Sosial Budaya | Kamis 08 Agustus 2024, 18:56 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Dewan Pimpinan Pusat PDI Perjuangan (DPP PDIP) mendukung pasangan Abdul Wahid dan Bakal Calon Wakil Gubernur Riau SF Hariyanto bakal calon Gubri 2024.88PDIP mengeluarkan Surat Tugas resmi bernomor 3207/ST/DPP/2024 tertanggal 7 Agustus 2024 untuk pasangan Bakal Calon Gubernur Riau 2024 Abdul Wahid dan Bakal Calon Wakil Gubernur Riau SF Hariyanto tersebut.Dalam surat yang telah beredar luas di media sosial itu DPP PDIP memberi tiga instruksi yaitu pertama agar Abdul Wahid-SF

Selengkapnya

Melalui TMMD, Kodim 0313/KPR Bangun Tandon Air di Kabupaten Kampar


Sosial Budaya | Rabu 07 Agustus 2024, 13:36 WIB

SULUHRIAU, Kampar- Kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-121 yang di gelar Kodim 0313/KPR, saat ini melaksanakan pembangunan tandon air di Desa Gema, Kecamatan Kampar Kiri Hulu, Kabupaten Kampar, Riau. Pembangunan tandon air diharapkan dapat memenuhi kebutuhan air bersih bagi warga dan sekitarnya.Selain itu, program TMMD ini juga melibatkan masyarakat setempat dalam proses pembangunan.Hal ini tidak hanya mempercepat pengerjaan proyek, tetapi juga meningkatkan rasa memiliki dan

Selengkapnya

Dilepas dengan Upacara, Seorang Anggota Polres Kampar Diberhentikan dengaan Tidak Hormat


Sosial Budaya | Rabu 07 Agustus 2024, 13:15 WIB

SULUHRIAU, Kampar– Kapolres Kampar AKBP Ronald Sumaja SIK, pimpin Upacara Pemberhentian Tidak Dengan Hormat (PTDH) terhadap satu orang personel atas nama Bripda Romi Novirian yang terbukti melakukan pelanggaran disiplin dan telah diputus PTDH dalam sidang Kode Etik Kepolisian.Upacara PTDH ini digelar Rabu pagi (7/8/2024) di lapangan upacara Mapolres Kampar, dihadiri Pejabat Utama dan Perwira Polres Kampar, serta segenap personel Polri dan ASN Polres Kampar.Dalam upacara ini dibacakan

Selengkapnya

Rakor Bersama KPU RI, Rusidi Rusdan: Persiapan Pencalonan Peserta Pilkada 2024


Sosial Budaya | Rabu 07 Agustus 2024, 11:06 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Riau mengikuti rapat koordinasi (rakor) pencalonan peserta pemilu serentak tahun 2024.Kegiatan yang dilaksanakan 5-8 Agustus 2024 tersebut dibingkai dalam rapat koordinasi pemeriksaan kesehatan yang diselenggarakan oleh KPU RI.Rapat tersebut merupakan bagian dari persiapan penerimaan pendaftaran calon Gubernur Riau pada pemilihan serentak yang akan dilaksanakan pada 27 November tahun 2024, dengan fokus pada aspek kesehatan calon peserta

Selengkapnya

KPU Riau Sosialisasikan Syarat Pencalonan dan Syarat Calon Kepala Daerah ke Berbagai Pihak


Sosial Budaya | Senin 05 Agustus 2024, 17:55 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- KPU Provinsi Riau menggelar sosialisasi Peraturan KPU Nomor 8 Tahun 2024 tentang Pencalonan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati, serta Walikota dan Wakil Walikota. Acara yang dilaksanakan di Ruang pertemuan kantor KPU Riau ini dihadiri oleh Forkopimda, perwakilan partai politik, dan perwakilan media massa.Ketua KPU Riau, Rusidi Rusdan, dalam sambutannya menyampaikan bahwa sosialisasi ini bertujuan untuk memberikan pemahaman yang komprehensif mengenai

Selengkapnya

PDIP Beri Sinyal Dukungan Abdul Wahid-SF Hariyanto


Sosial Budaya | Minggu 04 Agustus 2024, 17:34 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- PDIP memberi sinyal mendukung Abdul Wahid-SF Hariyanto sebagai Bakal Calon Gubri-Wagubri di Pilkada 2024.Sekretaris Jenderal DPP PDI P, Hasto Kristianto saat acara konsolidasi internal dalam rangka persiapan Pilkada 2024, Minggu (4/8/2024)memperkenalkan secara khsusus Abdul Wahid dan SF Hariyanto kepada para kader PDIP."Hadir sahabat kita bung Abdul Wahid, beliau mungkin tak tahu sejarah PKB. Bu Mega (Ketum PDI P) ikut mendirikan PKB. Gusdur itu dulu sama Bu Mega, jadi

Selengkapnya

Dewan Penasihat Tegaskan SK DK Sah, HCB Bukan Anggota PWI Lagi


Sosial Budaya | Sabtu 03 Agustus 2024, 20:48 WIB

SULUHRIAU– Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat saat ini tengah menghadapi situasi krisis menyusul keputusan penting yang diambil oleh Dewan Kehormatan (DK) PWI Pusat. Keputusan ini terkait dengan kasus keuangan yang melibatkan Hendri Ch Bangun (HCB), yang menyebabkan ia dicabut keanggotaannya dari PWI. Langkah tegas ini diambil setelah adanya temuan penyalahgunaan dana UKW BUMN sebesar Rp1.080.000.000,- yang diklaim sebagai cashback oleh Forum Humas BUMN (FH BUMN), namun dibantah

Selengkapnya

Prabowo Subianto Terima Pin Emas dari SMSI atas Dedikasinya Jaga Demokrasi


Sosial Budaya | Sabtu 03 Agustus 2024, 19:13 WIB

SULUHRIAU - Menteri Pertahanan Jenderal TNI (HOR) (Purn) Prabowo Subianto menerima penghargaan berupa pin emas dari Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) atas dedikasinya menjaga demokrasi. Penghargaan tersebut diserahkan oleh Ketua Umum SMSI, Firdaus, dan diterima oleh Wakil Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra Hashim Sujono Djojohadikusumo pada Peresmian Forum Masyarakat Indonesia Emas (Formas) di Auditorium RRI, Jalan Medan Merdeka Utara, Jakarta Pusat, Sabtu, (3/8/2024).Firdaus yang juga

Selengkapnya

Sebanyak 58 Satpam Lingkungan Kemenag Pekanbaru Ikuti Diksar


Sosial Budaya | Sabtu 03 Agustus 2024, 15:44 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Sebanyak 58 personel Satuan Pengamanan (Satpam) di lingkungan Kantor Kementrian Agama (Kemenag) Kota Pekanbaru mengikuti Pendidikan Dasar (Diksar) Satpam di lokasi latihan PT. Raja Perkasa Sakti (RPS), Jalan Taskurun. Pembukaan dilakukan, Sabtu (3/8/2024). Total peserta Diksar sebanyak 58 personel Satpam. Rangkaian latihan diberikan berkat kerjasama antara Polda Riau, Kantor Kemenag Pekanbaru, Baznas Pekanbaru dan PT. RPS.Kasubdit Polsus Direktorat Binmas Polda, AKBP Raden

Selengkapnya

 
 
+ Indeks Berita +
01 Dua Alumni SMA Olahraga Riau Atlet Ski Air Sabet 1 Emas dan 1 Perak di PON 2024
02 Bupati NatunaTerima Penghargaan Inovasi Membangun Negeri 2024 dari tvOne
03 Sebanyak 24 Pemilik Sasana Tinju di Kota Pekanbaru Dukung Edy-Bibra
04 Sadis, Pelaku Sekap Gadis Penjual Goreng dengan Mulut Tertutup Dibawa ke Atas Bukit, Diperkosa dan Dikubur
05 Dimangsa, Kepala Kakek 68 Tahun di Rohil Ditemukan Dalam Perut Buaya
06 Kapolda Apresiasi Cipayung Plus Riau Dukung Pilkada Damai-Gembira 2024
07 Disergap Satnarkoba Polres Kampar, Warga Muara Jalai tidak Berkutik
08 Bersama Personil TNI, Lapas KLS IIB Pasir Pengaraian Lakukan Perawatan Senjata Api
09 Gedung Tiga Dinas di Komplek Perkantoran Pemko Pekanbaru Tenayan Raya Terbakar Hebat
10 Tim Formatur Hasil Kongres II SMSI Rampungkan Penyusunan Kepengurusan Periode 2024-2029
11 Kapolres Kampar Gelar Coffee Morning dengan KPU-Bawaslu serta Papaslon Bupati- Wakil Bupati Kampar
12 Hafit Syukri: Pasangan Indah Sangat Cocok Pimpin Rohul
13 KPU Kampar Gelar Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi dan Penetapan DPT Pilkada Serentak 2024
14 Hukum Bank ASI Dalam Presfektif Hukum Islam
15 11 Hari Pelarian, Pelaku Pembunuhan Gadis Penjual Goreng Akhirnya Ditangkap dan Digelandang Polisi
16 KPU Kampar Gelar Rakor Persiapan Tahapan Kampanye dan Dana Kampanye Pilkada 2024
17 DPRD Riau Periode 2024-2025 Bentuk 8 Fraksi, PPP dan PAN Bergabung
18 HPN Tahun 2025 Ditetapkan di Provinsi Riau
19 FKUB Pekanbaru Sambut Hangat Silaturrahmi Bapaslon Wako-Wawako IDAMAN
20 KPU Riau Gelar Rakor Persiapan Kampanye dan Pengelolaan Dana Kampanye
21 Digelar di MIN 3, Kasubbag TU Kemenag Buka Lomba Final Tahfizh Al-Qur’an Juz 30 Tingkat MI Se Pekanbaru
22 Diskominfo Natuna Stuban ke Diskominfo Kota Bandung, Sharing untuk Peningkatan Tipe C ke B
 
Redaksi | Indeks Berita
Disclaimer | Pedoman Media Siber | Kode Etik Jurnalistik
© SuluhRiau.com | Pencerahan Bagi Masyarakat